Sahabat HOTS,
Hadir kembali ujian online serentak yang diadakan oleh HOTS untuk menguji hafalan serta kualitas para HOTSer dalam proses menghafalnya.
Ikutilah 3 ujian online serentak di bulan ini sebagai berikut:
DEWASA
Ujian: QS Al-Humazah, QS Al-Fiil, QS Al-Quraisy Hafal Surah tersebut berserta arti dan no. ayat
Format Pendaftaran: Nama#Umur#HOTS-ID#No.WA#No.Grup-HOTS
Kirim ke +886 973 949 742 (Yuliana)
KIDS
Ujian QS At-Tiin Hafal Surah tersebut berserta arti dan no. ayat
Khusus Kids
Format Pendaftaran: Nama#Umur#HOTSKIDS-ID#No.WA#No.Grup-HOTS
Kirim WA ke +886 973 949 742 (Yuliana)
HADITS
Ujian Hadits Level 1 dan/atau Level 3
(Pilih salah satu atau boleh keduanya) Hafal hadits Level 1 (Hadist No. 1-25)/Level 3 (Hadits No.51-75) beserta arti dan perawinya
Format Pendaftaran:
#Umur#HOTS-ID#No.WA#No.GRUP-Hadits#No.FASIL Kirim ke +62 858 786 05581 (Sofa)
Waktu dan Tempat Hari/tanggal: Selasa, 31 Agustus 2021
Pukul :
Dewasa: 20.00 WIB – selesai
Kids: 18.45 WIB – selesai Tempat: Ruang Ujian Divisi Online
Tanggal Penting
24 Agustus 2021 : Pendaftaran ditutup
25 Agustus 2021 : Semua peserta sudah masuk ruang ujian
29 Agustus 2021 : Kuis pra ujian
30 Agustus 2021 : Hari tenang
31 Agustus 2021 : Ujian
Kuota Terbatas!
Segera amankan seat Anda
FB |ย http://Facebook.com/hafizhonthestreet
IG |ย http://Instagram.com/hotsofficial_kauny
YT |ย https://bit.ly/Youtube_HOTSOfficial
Web |ย www.hafizhonthestreet.com
0821 5117 5117