Ketahui Kandungan Gizi Makanan Pada Kemasan

#20Dzulqodah1443H #InfoKesehatan

Makanan adalah sebuah energi dalam kehidupan. Namun, seringkali sudah makan hanya terasa kenyang dan lemas. Ternyata ada kalori dan gizi yang tidak sesuai peruntukkannya.

Hal ini membuat penumpukan kalori yang tak terpakai dalam tubuh dan seperti bom waktu. Ia perlahan menyebabkan penumpukan dalam tubuh, layaknya sampah tak terpakai yang dapat menyebabkan berbagai penyakit tidak menular (PTM).

Sehingga hal ini harus kita waspadai, salahsatunya dengan dengan memperhatikan apa yang kita konsumsi. Sudah sesuaikah dengan kebutuhan atau ia akan kelebihan jika dikonsumsi.

Jika harus menghitung secara manual itu sangat merepotkan. Maka dari itu, kini dalam kemasan makanan terdapat label kandungan gizi setiap sajian yang ada dalam satu bungkus maupun persajian makan.

Biasanya persajian dalam kalori, karbohidrat, gula, lemak, protein bahkan ada berbagai jenis vitamin untuk beberapa produk kesehatan. Cek gambar di atas untuk lengkap cara membaca label AKG (Angka Kecukupan Gizi).

INFORMASI NILAI GIZI

#MetodeKauny #HafizhOnTheStreet #HOTSerDaerah #PejuangAlquran #HijrahituMudah

FB http://Facebook.com/hafizhonthestreet
IG http://Instagram.com/hotsofficial_kauny
YT https://bit.ly/Youtube_HOTSOfficial
Web www.hafizhonthestreet.com
0821 5117 5117

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top